Pengertian dan Macam Syubhat Syubhat ialah sesuatu yang masih samar dan dipertentangkan hukumnya berdasarkan dalil – dalil yang ada dalam Kitab dan Sunnah, dan maknanya pun masih diperdebatkan. Berdasarkan pada hadits sahih riwayat Bukhari Muslim: عَنْ أَبِي عَبْدِ اللهِ النُّعْمَانِ …
Read More »Ulumuddin
Bacaan Doa Iftitah Lengkap
Doa iftitah adalah doa yang dibaca pada waktu shalat setelah takbiratul ihram. Doa itu merupakan ketetapan dari Rasulullah saw. Doa iftitah berisikan pujian atas kebesaran-Nya serta pengakuan kelemahan dan kelengahan insan hingga memerlukan perlindungan dan pengampuanan dari-Nya. Permohonan petunjuk agar …
Read More »Cara Menghitung Zakat
Cara menghitung zakat diperlukan agar kita dapat secara akurat mengetahui besaran kewajiban yang harus kita keluarkan agar dengan pengeluaran zakat tersebut benar-benar membuat kita bersih. Pada artikel ini akan berusaha menjelaskan cara menghitung zakat fitrah, cara menghitung zakat penghasilan, cara menghitung zakat emas …
Read More »Cara Shalat, Doa dan Keutamaan Malam Nisfu Sya’ban
Nisfu Sya’ban adalah salah satu pertengahan bulan istimewa, bulan yang dihormati dalam agama Islam, selain Muharram, Dzulhijjah dan Rajab. Tepatnya pada malam ke lima belas bulan Sya’ban, yang lebih dikenal dengan nama malam Nisfu Sya’ban. Sebagaimana dijelaskan dalam hadits shahih dari Mu‘az …
Read More »Seputar Zakat Produktif
Zakat produktif bukan merupakan istilah jenis zakat laiknya zakat mal dan zakat fitrah. Zakat produktif adalah lebih pada bentuk dan pola pendayagunaan zakat. Jadi, pendistribusian zakat lebih bersifat produktif guna menambah atau sebagai modal usaha mustahiq. Bahwa pengembalian modal usaha oleh mustahiq lebih …
Read More »Pengertian , Rukun dan Yang Membatalkan Ji’alah
Pengertian Ji’alah Ji’alah merupakan permintaan agar mengembalikan barang yang hilang dengan jumlah bayaran tertentu. Misalnya seseorang kehilangan seekor sapi, lalu dia berkata “ barang siapa yang menemukan sapiku dan dia kembalikan kepadaku, akan kubayar sekian”. Dalam al-Qur’an dengan tegas Allah …
Read More »Pengertian dan Hukum Puasa Wishal
Pengertian Puasa Wishal Puasa wishal ialah berpuasa secara berturut-turut tanpa berbuka. Mereka yang melakukan puasa tersebut menyambung waktu puasa mereka. Memang benar, Rasulullah SAW pernah melakukan wishal. Dalam puasanya tersebut, Nabi SAW meneruskan puasa sunahnya hingga dua malam berikutnya, lalu …
Read More »Cara Melaksanakan dan Keutamaan Shalat Isyraq
Shalat Isyraq adalah shalat sunnah dua raka’at yang dikerjakan setelah matahari terbit sekitar satu tombak, atau kira-kira lima belas menit setelah matahari terbit. Shalat ini memiliki nilai keistimewaan tersendiri jika pra syaratnya dipenuhi yaitu shalat shubuh berjamaa’h yang diteruskan dengan berdzikir hingga …
Read More »Pengertian Dan Doa Qunut Nazilah
Qunut Nazilah secara umum adalah doa yang dipanjatkan saat berdiri dalam shalat apabila terjadi bencana bencana besar yang menimpa kaum muslimin secara masal. Seperti adanya pihak yang memerangi kaum muslimin, kelaparan masal, wabah penyakit atau sebagainya. Qunut Nazilah berasal dari …
Read More »Pengertian dan Rukun Luqatah ( Barang Temuan )
Luqatah ialah harta yang didapat dari tempat yang tidak dimiliki oleh seorang pun dan tidak diketahui siapa pemiliknya. misalnya uang tunai, pakaian, sejumlah makanan yang banyak. Ia sama ada ditemui di jalanan,dalam masjid atau rumah kosong atau dalam kendaraan. Hukum …
Read More »