Visi dan Misi Pondok Pesantren Al-Badar Parepare
Visi
Menyiapkan Sumber Daya Manusia yang religius, cerdas, terampil, mandiri, dan berwawasan luas kedepan
Misi
- Mengembangkan pendidikan yang terjangkau, berdaya saing dan marketable
- Mengembangkan pendidikan yang memadukan kedalaman IMTAQ, ketinggian IPTEK, kemaantapan akhlaqul karimah dan keluasan wawasan.
- Membekali santri dengan keterampilan kerja, semangat kompetitif dan jiwa wirausaha.
Facebook Comments Box