Pengertian, Macam, Tujuan dan Hukum Jihad Pengertian / Definisi Jihad Jihad adalah mencurahkan segala kemampuan manusia dalam suatu tujuan. Berjihad merupakan salah satu perbuatan yang mendapatkan ganjaran yang lebih disisi Allah SWT. Namun berjihad itu sendiri terbagi dalam beberapa varian. Macam Jihad Berjihad dapat dilakukan dengan beberapa cara, adapun cara berjihad ada 3 yaitu : Berjihad dengan Lisan / Perkataan …
Read More »