Tugas dan Wewenang Presiden dan Wakil Presiden Presiden sebagai orang nomor satu di negara memiliki dua tugas dan jabatan, yakni sebagai Kepala Negara dan Kepala Pemerintahan. Berikut perbedaan antara Kepala Pemerintahan dan Kepala Negara: Kepala Negara – Sebagai Kepala Negara, Presiden memiliki hak politis yang ditetapkan sesuai dengan konstitusi sebuah Negara.Berdasarkan sifatnya, Kepala Negara dibagi menjadi Kepala Negara Simbolis dan Kepala …
Read More »