Arti Tayammum Tayammum menurut bahasa berarti menuju, secara syar’i ialah menggunakan tanah yang bersih guna menyapu muka dan tangan untuk mengangkat hadast menurut cara yang telah ditentukan oleh syara. Tayammum dapat menggantikan wudhu dan mandi janabah dengan syarat-syarat tertentu. Tayammum …
Read More »redaksi
Adab Buang Air Orang Islam
Pada waktu buang air ada beberapa adab buang air yang baik untuk dilakukan, yaitu: Adab Buang Air Pertama Saat akan masuk kamar mandi / wc untuk buang air sambil berdoa seperti dibawah ini; اللهم انى اعوذبك من الخبث والخبائث. “ …
Read More »Kunjungan Walikota Parepare Sjamsu Alam
Kunjungan Walikota Parepare Sjamsu Alam Walikota Parepare Sjamsu Alam kembali melakukan kunjungan silaturrahim di Pondok Pesantren Al-Badar Parepare. Didampingi segenap pejabat dilingkungan Pemerintah Daerah Kota Parepare, Walikota Parepare Sjamsu Alam disambut Pimpinan Pondok Pesantren Prof. Dr. KH Abd Muiz …
Read More »Arti, Cara, Syarat, Fardhu, dan Sunat Wudhu
Arti, Cara, Syarat, Fardhu, dan Sunat Wudhu Arti Wudhu Wudhu secara bahasa berarti bersih dan indah. Secara syar’i wudhu adalah membersihkan anggota-anggota wudhu untuk menghilangkan hadast kecil. Wudhu adalah syarat shalat yang dikerjakan sebelum seseorang mengerjakan shalat. Perintah wajib wudhu …
Read More »Tata Cara, Niat, dan Doa Shalat Tarawih
Pengertian Shalat Tarawih Shalat tarawih ( shalat tarwih ) adalah shalat malam yang dikerjakan pada bulan ramadhan, shalat tarawih hukumnya sunnat muakkad, dapat dilaksanakan secara munfarid ( sendiri ) atau secara berjamaah. Shalat tarawih dilakukan sesudah shalat isya’ sampai waktu …
Read More »Cara, Niat dan Doa Shalat Taubat
Cara, Niat dan Doa Shalat Taubat Pengertian Shalat Taubat Shalat taubat adalah shalat yang dilaksanakan setelah seseorang melakukan dosa atau merasa telah melakukan dosa kemudian bertaubat kepada Allah SWT. Bertaubat dari suatu dosa bermakna sebuah penyesalan atas perbuatan yang telah …
Read More »Pengertian dan Bentuk Sedekah
Pengertian dan Bentuk Sedekah Pengertian Sedekah Sedekah merupakan pemberian sesuatu kepada orang lain dengan harapan keridhaan Allah SWT. Sedekah merupakan salah satu diantara sekian amalan terpuji yang dianjurkan dalam Islam terlebih kepada umat muslim yang berkecukupan. Maka sangat dianjurkan muslimin …
Read More »Pengertian, Hukum, Rukun dan Syarat Mudarabah
Pengertian, Hukum, Rukun dan Syarat Mudarabah Pengertian Mudarabah Mudarabah berasal dari kata الضرب ( ad-darbu) berarti bepergian atau berjalan untuk urusan berdagang. Sebagaimana firman Allah SWT dalam Al-Qur’an Surah Al-Muzammil ayat 20 : وَآخَرُونَ يَضْرِبُونَ فِي الأرْضِ يَبْتَغُونَ مِنْ فَضْلِ …
Read More »Pengertian, Hukum, Rukun dan Syarat Jual Beli
Pengertian, Hukum, Rukun dan Syarat Jual Beli Pengertian Jual Beli Jual beli secara istilah adalah pertukaran barang dengan barang atau barang dengan uang. Imam Nawawi menjelaskan dalam Kitab Al-Majmu’ bahwa jual beli merupakan pertukaran harta dengan harta kepemilikan. Hukum Jual …
Read More »Pacaran Dalam Pandangan Agama Islam
Pacaran Dalam Pandangan Agama Islam Pengertian Pacaran Pacaran dapat dikatakan sebuah kosa kata yang melintas batas usia, sering kita dengar baik anak SD yang belum akil baligh hingga orang dewasa sudah sangat familiar dengan kata pacaran ini. Pacaran secara definitif …
Read More »