At-Tannur dan Bahtera Nabi Nuh AS At-Tannur adalah kata yang biasa disebutkan oleh orang Arab untuk permukaan bumi. Adapula seperti pendapat yang dikatakan oleh Qatadah bahwa kata itu merupakan wilayah dipermukaan bumi yang paling baik dan paling tinggi tempatnya. Adapula …
Read More »redaksi
Sidang Itsbat, Rukyat Tradisional dan Modern
Sidang Itsbat, Rukyat Tradisional dan Modern Sidang Itsbat selalu diadakan menjelang penentuan awal bulan ramadhan dan satu syawal. Meski Indonesia bukan merupakan sebuah negara Islam meskipun mayoritas rakyatnya penganut agama Islam. Namun berdasarkan firman Allah dalam Al-Qur’an Surah An-Nisa’ mendudukan …
Read More »Bagi Buku Menyambut Ramadhan
Dalam rangka menyambut Bulan Suci Ramadhan, kami membagikan buku berjudul Pengantar Ilmu Jiwa Agama Karangan Pimpinan Pondok Pesantren Al-Badar, Prof. Dr. KH. Abd Muiz Kabry. Untuk informasi detail, kunjungi fanpage facebook kami disini
Read More »Cara Menentukan Awal Puasa Ramadhan dan Syawal
Pengertian dan Dalil Rukyatul Hilal Hilal adalah bulan sabit yang tampak Menentukan awal puasa ramadhan pada dasarnya didasarkan pada firman Allah SWT dalam Surah Al-Baqarah ayat 185 yang berbunyi : شَهْرُ رَمَضَانَ الَّذِي أُنْزِلَ فِيهِ الْقُرْآنُ هُدًى لِلنَّاسِ وَبَيِّنَاتٍ مِنَ …
Read More »Penutupan Amaliah Usbuiyah dan Penerimaan Buku Laporan Studi Santri
Hampir sepekan kegiatan amaliah usbuiyah yang diselenggarakan Pondok Pesantren Al-Badar DDI Parepare berlangsung akhirnya ditutup secara resmi oleh KH. Abd Muiz Kabry selaku Pimpinan Pondok Pesantren Al-Badar DDI Parepare. Dalam sambutan singkatnya, KH Abd Muiz Kabry berharap kepada seluruh santri …
Read More »Kota Al-Ahqaf, Sebuah Nama Surah Al-Quran
Kota Al-Ahqaf, Sebuah Nama Surah Al-Quran Al-Ahqaf Secara etimologi bentuk jamak dari kata al-hiqf yang berarti gundukan pasir yang membengkok. Dalam Al-Quran dijelaskan : أَلَمْ تَرَ كَيْفَ فَعَلَ رَبُّكَ بِعَادٍ إِرَمَ ذَاتِ الْعِمَادِ Apakah kamu tidak memperhatikan bagaimana Tuhanmu berbuat …
Read More »Training Pidato dan Shalat Jamaah
Memasuki hari kedua kegiatan Amaliyah Usbuiyah Pondok Pesantren Al-Badar yang diikuti oleh santri baru dan santri lama yang tidak sempat mengikuti kegiatan serupa pada tahun sebelumnya. Kegiatan diisi dengan training pidato dan shalat jamaah wajib atau sunat. hal ini dilakukan …
Read More »Pengertian, Niat, Rukun, Syarat Wajib dan Sah Puasa
Pengertian Puasa Puasa secara bahasa bermakna “ menahan diri “. Sedangkan menurut istilah syara’ adalah menahan diri dari segala sesuatu yang membatalkan mulai dari terbit fajar hingga matahari terbenam, karena semata perintah Allah SWT, dengan disertai niat dan syarat tertentu. …
Read More »Tips Lengkap Puasa Ramadhan 2013
Tips Lengkap Puasa Ramadhan 2013 Puasa Ramadhan 2013 tidak lama lagi, persiapan demi persiapan dilakukan karena tentu kita berkeyakinan bahwa puasa ramadhan 2013 akan memberi suplemen pahala yang besar sebagaimana puasa ramadhan kita pada tahun-tahun sebelumnya. Untuk itu dperlukan tips …
Read More »Sambut Ramadhan Dengan Amaliyah Usbuiyah
Sambut Ramadhan Dengan Amaliyah Usbuiyah Seperti tahun tahun sebelumnya, pasca penerimaan santri baru di Pondok Pesantren Al-Badar DDI Parepare dan Pondok Pesantren Lil-Banat DDI Parepare langsung dilanjutkan dengan pelaksanaan kegiatan amaliyah usbuiyah selama sepekan mulai tanggal 27 Juni – 4 …
Read More »